Yamaha MT-09 2024 Meluncur, Motor Istimewa Harga Mulai Rp 194,2 Juta

Yamaha MT-09 2024 Meluncur, Motor Istimewa Harga Mulai Rp 194,2 Juta

Yamaha MT-09 2024 Meluncur, Motor Istimewa Harga Mulai Rp 194,2 Juta/---www.yamaha-motor.eu

 

Dari segi tampilan, Yamaha MT-09 2024 mengalami perubahan sedikit dengan wajah yang lebih tenang namun tetap mempertahankan kombinasi lampu DRL LED dan lampu proyektor di tengah.

 

Harga Yamaha MT-09 2024 dibanderol sekitar 10.100 poundsterling (Rp 194,2 juta), sedangkan varian MT-09 SP dengan spesifikasi lebih tinggi dijual dengan harga sedikit lebih tinggi, sekitar 10.800 poundsterling atau sekitar Rp 207,7 juta.

BACA JUGA:Disebut Basis Motor Custom, Ini Alasan Kenapa Motor Yamaha Byson Masih Banyak Diminati!

Sumber: