Nikmatnya Kolak Durian Ketan, Minuman Spesial Saat Santai Bersama Keluarga

Nikmatnya Kolak Durian Ketan, Minuman Spesial Saat Santai Bersama Keluarga

Nikmatnya Kolak Durian Ketan, Minuman Spesial Saat Santai Bersama Keluarga/---Youtube

 

Cara membuat Kolak Durian Ketan:

- Kukus ketan yang telah direndam selama 20 menit. Setelah itu, tuangkan ke dalam baskom, tambahkan santan encer, garam, dan daun pandan.

- Kukus kembali hingga semua bahan matang.

- Di wadah terpisah, masak santan hingga mendidih. Tambahkan gula merah dan garam, aduk hingga matang.

- Masukkan durian dan kecilkan api. Masak kembali hingga santan mendidih.

- Sajikan dalam mangkuk saji, beri ketan kukus, dan siram dengan campuran durian dan santan.

- Kolak Durian Ketan siap dinikmati selagi masih hangat.

BACA JUGA:Tak Disangka, Mengkonsumsi Durian Setiap Hari Ternyata Memiliki Manfaat Luar Biasa

Pastikan menggunakan durian montong yang matang untuk mendapatkan tekstur daging yang tebal, lembut, dan manis hingga gigitan terakhir. Selamat menikmati hidangan lezat ini bersama keluarga tercinta!

Sumber: