Panduan Lengkap Pendaftaran CPNS BIN 2023 Melalui Link Resmi SSCASN BKN, Berikut Persyaratannya!

Panduan Lengkap Pendaftaran CPNS BIN 2023 Melalui Link Resmi SSCASN BKN, Berikut Persyaratannya!

Panduan Lengkap Pendaftaran CPNS BIN 2023 /---cdn.gresnews.com

Panduan Lengkap Pendaftaran CPNS BIN 2023 Melalui Link Resmi SSCASN BKN, Berikut Persyaratannya!

RK ONLINE- Bagi anda yang tertarik untuk mendaftar sebagai Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) di Badan Intelijen Negara (BIN) 2023 atau disingkat CPNS BIN 2023, inilah langkah-langkah mudah untuk mendaftar melalui Sistem Seleksi Calon Aparatur Sipil Negara (SSCASN) yang dikelola oleh Badan Kepegawaian Negara (BKN).

 

Langkah 1: Daftar Akun CPNS BIN 2023

  • Buka laman resmi SSCASN di https://daftar-sscasn.bkn.go.id/login
  • Daftarkan dan buat akun dengan mengisi informasi yang diminta, termasuk email aktif, nomor HP, NIK, serta nomor Kartu Keluarga.
  • Pastikan data yang dimasukkan benar dan lengkap.
  • Klik 'Proses Pendaftaran Akun' dan tunggu hingga muncul informasi konfirmasi.

BACA JUGA:Mau Lulus Seleksi CPNS BIN 2023, Cek Formasi dan Lengkapi Persyaratan Administrasinya Disini

Langkah 2: Login Akun

  • Login ke akun SSCASN yang telah terdaftar.
  • Lengkapi data diri yang diminta dan unggah foto swafoto.
  • Pastikan kembali informasi yang dimasukkan benar, lalu klik 'Selanjutnya'.

 

Langkah 3: Pilih Jenis Seleksi dan Formasi CPNS BIN 2023

  • Pilih jenis seleksi 'CPNS' atau 'PPPK'.
  • Pilih formasi lulusan atau tingkat pendidikan yang dibuka.

 

Langkah 4: Unggah Dokumen

  • Unggah dokumen yang diperlukan.

 

Langkah 5: Cetak Kartu

  • Periksa resume pendaftaran lalu selesaikan pendaftaran.
  • Cetak kartu informasi dan kartu pendaftaran akun.

 

Syarat Pendaftaran CPNS BIN 2023

Sumber: