Hacker Bjorka Beraksi Lagi, Bocorkan Data Pemilu 2024 Yang Disebut Sudah Jadi 'REZIM BEJAD'

Hacker Bjorka Beraksi Lagi, Bocorkan Data Pemilu 2024 Yang Disebut Sudah Jadi 'REZIM BEJAD'

Brjorka----- Tangkapan layar dari situs breached.to --

Hacker Bjorka Beraksi Lagi, Bocorkan Data Pemilu 2024 Yang Disebut Sudah Jadi 'REZIM BEJAD'

RK ONLINE - Media sosial kembali dihebohkan oleh Bjorka Hacker melalui sebuah video yang menyebutkan bahwa Bjorka telah berhasil membocorkan data hasil Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 Komisi Pemilihan Umum (KPU) , di mana satu jutaan data lengkap beserta ID Tempat Pemungutan Suara (TPS) diumbar ke publik. 

 

 

Media sosial dihebohkan dengan beredarnya sebuah video yang memperlihatkan klaim peretasan data oleh hacker bernama Bjorka. Salah satu data yang diklaim dibobol adalah data Pemilu 2024.

BACA JUGA:Inilah Caranya Hasilkan Saldo DANA Hingga Rp20 Juta!

Video tersebut dilengkapi dengan logo SnackVideo dan nama akun coqhf004. Video tersebut menyebar di media sosial seperti Instagram dan Twitter.

 

Dalam video tersebut, ditulis "BOCOR LAGI.. Ternyata data KPU 2024 sudah jadi. REZIM BEJAD."

 

Video tersebut kemudian di upload ulang melalui akun Twitter @Bams27735590 dan mengklaim bahwa ada 1,4 juta data KPU yang bocor ke publik. Dalam video tersebut, data lengkap yang diduga bocor itu ditampilkan oleh Bjorka.

BACA JUGA:Wajar Banyak Diincar, Ternyata Segini Gaji PNS Formasi Sipir Lapas!

Dalam narasi video itu, si pembuat video mengatakan bahwa dirinya secara iseng membuka data yang diduga bocor oleh Bjorka. Dalam data tersebut, terdapat 20 gigabita data yang dikonversi menjadi 4 gigabita.

 

Sumber: