Bagian Pemerintahan
DPRD Kepahiang

Pembagian Dana Hibah Difinalkan

Pembagian Dana Hibah Difinalkan

DOK/RK : BAHAS : Banggar dan TAPD bahas Raperda APBD Kepahiang TA 2023.--

Sebelumnya diberitakan, untuk hibah kepada organisasi di Kabupaten Kepahiang disiapkan anggaran kisaran Rp 4 miliar. Anggaran tersebut nantinya akan diperuntukan sedikitnya total 6 organisasi di Kabupaten Kepahiang. Keenam organisasi tersebut, KONI, Pramuka, PMI, MUI, Lembaga Adat Rejang Kepahiang dan GP Ansor.

 

Seluruhnya sudah masuk dalam Daftar Penerima Hibah Sementara (DPHS). Sementara untuk KNPI termasuk juga Masjid Agung Kepahiang dimungkinkan tidak mendapatkan, lantaran hingga sekarang belum mengajukan sehingga tidak masuk dalam DPHS.

Sumber: