Resmi, Ini Daftar Nama Menteri di Kabinet Prabowo-Gibran

Senin 21-10-2024,18:42 WIB
Reporter : Jimy Mahendra
Editor : Hendika

14. Menteri Hak Asasi Manusia: Natalius Pigai

15. Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan: Agus Andrianto

16. Menteri Keuangan: Sri Mulyani

17. Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah: Abdul Mu'ti

18. Menteri Pendidikan Tinggi, Sains dan Teknologi: Satrio Sumantri Brodjonegoro

BACA JUGA:Selain Bawang Merah, Disperkop UKM Klaim Harga Bapokting di Kepahiang Stabil

BACA JUGA:Bukan Cuma Nilai Tinggi, Hal Ini Juga Jadi Syarat Lolos Passing Grade CPNS 2024

19. Menteri Kebudayaan: Fadli Zon

20. Menteri Kesehatan: Budi Gunadi Sadikin

21. Menteri Sosial: Saifullah Yusuf

22. Menteri Ketenagakerjaan: Yassierli

23. Menteri Menteri Perlindungan Pekerja Migran Indonesia/Kepala BP2MI: Abdul Kadir Karding

24. Menteri Perindustrian: Agus Gumiwang Kartasasmita

25. Menteri Perdagangan: Budi Santoso

26. Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral: Bahlil Lahadalia

27. Menteri Pekerjaan Umum: Raden Dodi Hanggodo

Kategori :