Cegah Korupsi, Kemenag Kepahiang Sosialisasikan Pembangunan Zona Integritas WBM/WBK ke Madrasah

Senin 29-07-2024,19:29 WIB
Reporter : Reka Fitriani
Editor : Hendika

Dalam kegiatan sosialisasi pembangunan zona integritas ini, Bella juga didampingi oleh tim lainnya seperti dari SDM, Pengawasan dan pelayanan publik. 

Setelah sesi pemaparan materi, kegiatan ini kemudian dilanjutkan dengan sesi tanya jawab dari pihak madrasah.

BACA JUGA:Bikin Heboh Warga Kepahiang, Hewan Tapir Diamankan BKSDA

BACA JUGA:Kemenag Kepahiang Jadi Rujukan Pembangunan Zona Integritas Tingkat Kabupaten

"Melalui sosialisasi ini, tim zona integritas berharap seluruh staf dan tenaga pendidik, mampu memahami nilai-nilai dasar pembangunan zona integritas dan dapat mengimplementasikannya di seluruh lingkungan madrasah," tutup Bella.

Kategori :