Elektabilitas Ganjar Menurun, PDIP Konsisten Mengusung Ganjar Pranowo Ketimbang Prabowo Subianto dan Anies Bas

Kamis 27-04-2023,14:23 WIB
Reporter : Dicky Pratama
Editor : Hendika

BACA JUGA:Banjir Dukungan, Ganjar Pranowo Resmi Menjadi Capres 2024 Dengan 4 Partai Pendukung

Sementara itu, Indikator Politik Indonesia menempatkan Prabowo Subianto dengan elektabilitas tertinggi yakni 22,2 persen, diikuti oleh Ganjar Pranowo dan Anies Baswedan. 

 

Survei ini dilakukan melalui wawancara via telepon terhadap 1.221 responden pada 8 hingga 13 April 2023 dengan margin of error survei +/- 2,9 persen dengan tingkat kepercayaan 95 persen.

 

Hasil survei elektabilitas Pilpres 2024 menurut Saiful Mujani Research and Consulting (SMRC) menempatkan Ganjar Pranowo pada posisi teratas dengan elektabilitas 24,4 persen.

 

Disusul oleh Prabowo Subianto pada posisi kedua dengan elektabilitas 21,8%. Sedangkan Anies Baswedan menempati posisi ketiga dengan elektabilitas 19,9 persen. 

 

SMRC melakukan survei melalui wawancara tatap muka dengan menggunakan kuesioner terstruktur pada 2.200 responden yang tersebar di seluruh Indonesia pada 3 hingga 11 April 2023.

Metode pengambilan sampel menggunakan multistage random sampling dengan margin of error sebesar +/- 2,1 persen.

BACA JUGA:Jalan Rusak! Tenang Masyarakat Bisa Buat Laporan Secara Online, Begini Cara dan Syaratnya!

Pada survei ini, responden diberikan pertanyaan terkait preferensi pemilih jika Pilpres dilaksanakan pada hari itu juga. Hasilnya sebagai berikut:

 

Ganjar Pranowo 24,4 persen.

Prabowo Subianto 21,8 persen.

Kategori :