Kuliah Gratis di luar negeri, Ini Program Beasiswa di Korea Selatan lengkap Syarat dan Tahapan Seleksinya!

Minggu 26-02-2023,22:49 WIB
Reporter : Dicky Pratama
Editor : Hendika

Daftar lengkap syarat peserta program beasiswa kuliah gratis di Korea Selatan:

 

- Semua pelamar beasiswa harus memiliki data diri sebagai kewarganegaraan di negara yang diundang oleh NIIED untuk mengikuti program GKS.

 

- Pelamar beasiswa harus memenuhi syarat jenjang minimum yang diperlukan. Bagi pelamar beasiswa jenjang S2 harus telah menyelesaikan jenjang S1. Sedangkan untuk pelamar beasiswa jenjang S3 harus telah menyelesaikan jenjang S2.

 

- Memiliki Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) di atas 80 persen dari jenjang pendidikan terakhir.

- Pelamar beasiswa harus berusia di bawah 40 tahun.

 

- Pelamar beasiswa harus dalam keadaan sehat, baik secara mental maupun fisik, selama program kuliah berlangsung.

BACA JUGA:Antropolog Jerman dan Sejarawan Indo Mengungkap Misteri Hantu Kuntilanak di Pontianak, Hasilnya Mengejutkan!

Syarat dokumen peserta program beasiswa kuliah gratis GKS 2023 di Korea Selatan:

- Formulir pendaftaran

- Personal Statement

 

- Study Plan (tidak berlaku untuk research program)

Kategori :