Berhasil meraih penghargaan kabupaten dengan Tim Pengendalian Inflasi Daerah (TPID) terbaik kedua se- kawasan Pulau Sumatera berdasarkan penilaian Bank Indonesia (BI).
Selanjutnya berdasarkan Penilaian Kepatuhan oleh Penyelenggaraan Pelayanan Publik Ombudsman RI 2022 lalu, Kabupaten Kepahiang bertahan pada Zona Hijau dengan skor 85,97 dan menduduki peringkat ke 63 dari 415 kabupaten se Indonesia yang dilakukan melalui assessment.
Sejumlah pelayanan yang Kabupaten Kepahiang dilakukan penilaian, 2.719 unit layanan dan 322 produk layanan. Kemudian di bidang Kesehatan, Kabupaten Kepahiang mendapatkan penghargaan pencapaiam Universal Health Coverage (UHC).