Operasi Pasar Jelang Idul Fitri, Pemkab Kepahiang Siapkan 3 Lokasi Ini!

Operasi Pasar Jelang Idul Fitri, Pemkab Kepahiang Siapkan 3 Lokasi Ini!--Reka Fitriani
BACA JUGA:Raperda Dibahas Pansus, Objek Pajak Parkir di Kepahiang Berpeluang Bertambah
Operasi pasar sembako murah ini nantinya akan menggandeng sejumlah pihak, dimana Dinas Perdagangan, Koperasi dan UKM diminta berkoordinasi pada Bulog, perbankan, BUMN dan BUMD. Nantinya, pasar murah menyediakan bahan pokok terdiri dari beras, minyak, daging beku, gula dan telur.
Sumber: