Sebelum Cetak Kartu Ujian SKD CPNS 2023, Peserta Pahami Dulu Ketentuan Penting Ini!
Sebelum Cetak Kartu Ujian SKD CPNS 2023, Peserta Pahami Dulu Ketentuan Penting Ini!/---probolinggokab.go.id
- Akses laman https://sscasn.bkn.go.id
- Masuk ke akun SSCASN Anda dengan NIK dan password
- Klik pada menu dashboard untuk melihat pengumuman hasil sanggah.
- Untuk cara cek kartu ujian CPNS 2023, berikut langkah-langkahnya:
- Akses https://sscasn.bkn.go.id untuk masuk ke akun SSCASN.
- Klik menu "Resume".
- Pada halaman "Resume Pendaftaran", bagi peserta yang lulus akan melihat pengumuman "Selamat! Anda lulus tahap administrasi berkas".
- Kartu ujian CPNS 2023 baru dapat di-download setelah masa verifikasi sanggah berakhir.
BACA JUGA:Penjelasan Lengkap Apa Itu Proses Penarikan Data Final Dalam Seleksi CPNS dan PPPK 2023
Jika masa verifikasi sanggah belum berakhir, maka akan ada informasi: "Saat ini pencetakan Kartu Peserta Ujian CASN Anda belum dapat dilakukan. Harap login kembali saat masa sanggah dan verifikasi sanggah berakhir untuk mencetak Kartu Peserta Ujian CASN 2023."
Anda dapat mengakses laman SSCASN lagi untuk mengunduh Kartu Ujian CASN 2023 mulai tanggal 5 November 2023. Dengan memperhatikan panduan ini, peserta SKD CPNS 2023 diharapkan dapat mengikuti ujian dengan lancar dan sukses.
BACA JUGA:Proses Penting Seleksi CPNS dan PPPK 2023, Salah Satunya Penarikan Data Final
Sumber: