Pendaftaran CPNS dan PPPK 2023 Berakhir, Simulasi CAT BKN Resmi Dimulai
Pendaftaran CPNS dan PPPK 2023 Berakhir, Simulasi CAT BKN Resmi Dimulai/---instagram/@bkngoidofficial-
Cara Ikut Simulasi Online CAT BKN 2023
Untuk mengikuti latihan mengerjakan soal-soal seleksi CPNS, para pelamar dapat mengikuti langkah-langkah berikut:
- Kunjungi laman CAT BKN melalui tautan (link) https://cat.bkn.go.id sesuai jadwal simulasi yang ditetapkan.
- Tekan tombol tiga garis horisontal di sisi kanan atas layar.
- Pilih menu 'Simulasi', lalu klik 'Daftar'.
- Isi form pendaftaran dengan nama lengkap, alamat email aktif, tempat dan tanggal lahir, serta jenis kelamin.
- Buat kata sandi.
- Centang kolom CAPTCHA untuk verifikasi.
- Klik tombol 'Simpan'.
- Pastikan alamat email yang digunakan benar, lalu klik 'Email Saya Sudah Benar'.
- Muncul pemberitahuan pendaftaran berhasil dilakukan, lalu tekan 'OK'.
- Klik tombol 'Mulai Simulasi', kemudian 'Mulai Ujian'.
BACA JUGA:Jadwal Terbaru Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi CPNS dan PPPK 2023
Kerjakan soal-soal SKD yang terdiri dari 30 butir soal tes wawasan kebangsaan (TWK), 35 butir soal tes intelegensia umum (TIU), dan 45 butir soal tes karakteristik pribadi (TKP) selama 100 menit.
Sumber: