Polisi dan TNI Bekali 172 THLT Satpol PP
DOK/RK : PEMBEKALAN : Sebanyak 172 THLT Satpol PP saat mengikuti pembekalan di lapangan, Senin (9/1).--
Lebih jauh, ada dua katagori dalam pelaksanaan pembekalan. Pertama, dalam bentuk materi seperti pengetahuan, leader serta kerjasama tim. Sementara kedua adalah persiapan fisik berupa baris-berbaris, kesaptamaan dan lainya.
"Pembekalan ini bertujuan agar mereka mengetahui apa tugas dari anggota Satpol PP, jangan sampai ketika sudah menjadi anggota tidak paham soal tugasnya," tambahnya.
Selain itu, pembekalan yang dilakukan juga bertujuan untuk membentuk karakter saat menjadi bagian dari anggota Satpol. "Karakter moral dan kinerja ini harus benar-benar diterapkan dalam jati diri sebagai anggota, agar kedepan masing-masing anggota Satpol PP patuh, tangguh dan sigap saat di butuhkan," demikian Andrian.
Sumber: