Sanksi Menanti Pemegang Tornas Jualan Sayur
Kabag Umum Pemkab Kepahiang, Erlan Kanedi, SE--
Sekedar mengingatkan kalau sebelumnya, Tornas jenis Yamaha Vega R merah ini merupakan pengadaan Pemkab Kepahiang 2019 lalu. Dibebani dengan kotak yang terbuat dari kayu, Tornas ini diduga disalahgunakan karena dimanfaatkan untuk berjualan sayuran keliling desa.
Bukan baru-baru ini Tornas jualan sayur yang dikemudikan oleh seorang IRT ini, sempat terekam dan tertangkap kamera sedang parkir di tepi badan jalan Desa Pagar Gunung menjajakan sayuran miliknya.
Sumber:










