Formasi Guru PPPK Melimpah, Ini Daftar Lengkap Formasi Guru PPPK, PPPK Tenaga Kesehatan dan PPPK Teknis 2023!

Senin 03-07-2023,05:00 WIB
Reporter : Hendika
Editor : Hendika

Formasi Guru PPPK Melimpah, Ini Daftar Lengkap Formasi Guru PPPK, PPPK Tenaga Kesehatan dan PPPK Teknis 2023!

RK ONLINE - Informasi terkait formasi PPPK 2023, saat ini menjadi informasi yang banyak dinantikan oleh calon peserta seleksi PPPK 2023. 

BACA JUGA:Bukan Cuma Suku Jawa dan Sunda, 2 Suku Terkenal di Indonesia Ini Juga Dilarang Menikah

Ditambah lagi beberapa waktu lalu, MenPANRB Abdullah Azwar Anas secara terang-terangan mengatakan jika seleksi PPPK 2023 ini, resmi dibuka dan dimulai September 2023 mendatang.

 

Tanpa terkecuali, seleksi PPPK 2023 ini menurut MenPANRB Anas, bakal diselenggarakan pemerintah berbarengan dengan pelaksanaan Seleksi CPNS 2023 yang kabarnya juga akan dibuka pemerintah September 2023 mendatang.

BACA JUGA:Hanya Rp16,5 Juta, Honda Resmi Rilis Motor Listrik Terbaru, Yuk Intip Penampakannya!

Terkait formasi rekrutmen ASN 2023 ini, pemerintah secara resmi sudah menetapkan kalau terdapat beberapa formasi prioritas. Dalam hal ini, pemerintah menyebutkan jika sama seperti tahun sebelumnya, seleksi PPPK 2023 tetap dilaksanakan dengan memprioritaskan formasi Guru PPPK, PPPK Tenaga Kesehatan dan PPPK Teknis.

 

Terait formasi atau kuota masing-masingnya, baru-baru ini juga sudah beredar kuota atau formasi PPPK masing-masing provinsi hingga kabupaten dan kota. Maka dari itu melalui artikel ini, Radarkepahiang.id akan menginformasikan mengenai daftar lengkap formasi PPPK 2023 khusus Provinsi Bengkulu terlebih dahulu.

 

Berikut daftar lengkap Formasi Guru PPPK, PPPK Tenaga Kesehatan dan PPPK Teknis 2023 Provinsi Bengkulu dan kabupaten kota yang dihimpun dari berbagai sumber terpercaya:

BACA JUGA:Naik Lagi, Simak Daftar Lengkap Harga BBM Per 1 Juli 2023 di Seluruh Wilayah Indonesia!

Provinsi Bengkulu

Formasi Guru PPPK 2.304

Kategori :