Jangan Lewatkan, Ini Sederet Formasi CPNS 2024 Untuk Lulusan S1 Semua Jurusan

Jangan Lewatkan, Ini Sederet Formasi CPNS 2024 Untuk Lulusan S1 Semua Jurusan

Jangan Lewatkan, Ini Sederet Formasi CPNS 2024 Untuk Lulusan S1 Semua Jurusan/--bangka.tribunnews.com

- Penyuluhan Sosial: Memberikan informasi, nasehat, dan pelayanan sosial dalam program tertentu.

- Analis Kebijakan: Mengkaji permasalahan sosial dari berbagai sudut pandang untuk mencari solusi terbaik.

 

- Pekerja Sosial: Memberikan dukungan atau layanan kepada individu, kelompok, atau komunitas yang membutuhkan.

- Widyaswara: Mendidik, mengajar, atau melatih pegawai negeri sipil di lembaga pendidikan dan pelatihan pemerintah.

- Penggerak Swadaya Masyarakat: Memberikan penjangkauan, pendidikan, dan dukungan komunitas untuk mengembangkan komitmen terhadap perubahan positif.

BACA JUGA:Seleksi CPNS 2024, Calon Peserta Persiapkan Dokumen Penting Berikut Ini

- Rekayasa: Mengevaluasi dan menerapkan ilmu pengetahuan dan teknologi untuk menciptakan inovasi dan pelayanan teknologi tepat guna bagi masyarakat.

- Pemeriksa: Melakukan verifikasi dokumen atau barang serta melaporkan hasil pemeriksaan sesuai prosedur yang ditetapkan.

- Pengawas Penyelenggaraan Urusan Pemerintahan Daerah: Melakukan kontrol teknis dan keuangan eksternal dalam pengelolaan urusan pemerintahan di wilayah tersebut.

- Perencana: Merencanakan pengembangan organisasi atau proyek yang dilaksanakan oleh institusi.

- Peneliti: Melakukan penelitian dan investigasi terhadap masalah-masalah tertentu di berbagai bidang, termasuk teknik, sains, dan teknologi.

BACA JUGA:Pendaftaran CPNS 2024, Simak Jadwal dan Cara Mudah Mendaftar CPNS Berikut Ini

Dengan berbagai formasi CPNS 2024 yang dibuka, diharapkan para lulusan S1 dapat memanfaatkan peluang ini untuk berkontribusi dalam membangun bangsa dengan bergabung melalui ASN.

Sumber: