KORPRI Diharapkan Terus Berinovasi dan Memperkokoh Integritas
![KORPRI Diharapkan Terus Berinovasi dan Memperkokoh Integritas](https://radarkepahiang.disway.id/upload/824e108a20a7737ff522e08c09fb73d7.jpg)
DOK/RK : PIAGAM : Sekda Provinsi Bengkulu, Drs. Hamka Sabri, M.Si saat menyerahkan piagam penghargaan kepada salah satu ASN Pemprov Bengkulu, Selasa (29/11).--
Diketahui dalam upacara peringatan HUT KORPRI ke-51 ini juga dilaksanakan penyerahan penghargaan Satyalancana Karya Satya XXX, XX dan X tahun kepada 9 orang ASN Pemprov Bengkulu, sesuai dengan lampiran Keputusan Presiden RI Nomor: 63/Tk/Tahun 2022.
Sumber: