Kualitasnya Terjamin, 5 Merk Laptop Ini Jadi yang Paling Laris

Rabu 20-11-2024,14:08 WIB
Reporter : Reka Fitriani
Editor : Hendika

Di urutan kelima ada laptop ASUS yang mencatatkan pengiriman produk sebanyak 4.405 selama Q4 2023. Angka tersebut mengalami peningkatan hingga ratusan buah dibanding kuarter yang sama pada tahun sebelumnya.

ASUS menjadi brand yang banyak dipilih karena menyediakan beragam pilihan laptop sesuai kebutuhan pengguna. Desain produknya pun ciamik dengan harga yang cukup terjangkau dibanding merek lain spesifikasi serupa.

 

Kategori :