6. Halaman akan menampilkan daftar formasi
7. Lihat pada kolom 'Jumlah lulus verifikasi'
8. Kolom tersebut menampilkan jumlah peserta SKD.
BACA JUGA:Masih Berproses, Pemkab Kepahiang Tunggu Pelepasan Aset Lahan Puncak Mall
BACA JUGA:Jelang Isbat Nikah, KUA Kabawetan Koordinasi ke Pemkab Kepahiang
Kemudian, peserta CPNS 2024 juga harus mengetahui cara mencetak kartu peserta ujian SKD CPNS 2024, kartu ini dapat dicetak saat pengumuman jadwal dirilis oleh masing-masing instansi yang dilamar. Sesuai jadwalnya, pencetakan kartu peserta ujian SKD CPNS dapat dilakukan mulai tanggal 9 Oktober 2024.
Sebagai catatan, peserta ujian CPNS diharapkan selalu memantau situs resmi instansi untuk pelaksanaan jadwal ataupun lokasi ujian. Perlu diingat yang dibawa pelamar untuk ikut ujian seleksi adalah kartu peserta ujian, bukan kartu pendaftaran.