1 Muharram 1446 H, Pawai Ta'aruf Akbar Meriahkan Tahun Baru Islam di Kabupaten Kepahiang

Rabu 17-07-2024,18:00 WIB
Reporter : Reka Fitriani
Editor : Hendika

Sebelum melepas peserta Pawai Ta'aruf Akbar ini, Nata berpesan jika dengan semangat kebersamaan dan religius yang tinggi, pawai akbar tahun baru Islam 1 Muharram 1446 H ini diharapkan dapat menjadi agenda tahunan di Kabupaten Kepahiang.

 

"Karena kegiatan ini dapat mempererat tali silaturahmi dan memupuk rasa solidaritas diantara sesama masyarakat Kabupaten Kepahiang," tutupnya.

Kategori :