- Gunakan Remove.bg untuk menghapus latar belakang foto.
- Dari Remove.bg, pilih "Create design" untuk menuju ke Canva.
- Di Canva, unggah foto yang telah dihapus latar belakangnya.
- Pilih opsi "Background" dan sesuaikan dengan warna merah yang diinginkan.
- Unduh foto yang telah diedit.
BACA JUGA:ASN Wajib Tahu, Posting Foto Mengunakan 10 Pose Ini Bisa Dianggap Tidak Netral
3. Photoroom.com: Editing Foto Berbasis AI
Langkah-langkah:
- Buka situs Photoroom.com dan pilih "Start creating for free".
- Unggah foto yang ingin diedit.
- Latar belakang foto akan otomatis terhapus.
- Pilih "Background" dan sesuaikan dengan warna merah pada opsi "Colors".
- Unduh foto hasil edit.
Penting untuk dicatat, pastikan ada ruang yang cukup pada bagian bawah foto agar logo situs tidak terpotong saat proses pengunduhan foto gratis.
BACA JUGA:Menggunakan Foto, Instagram Rilis Fitur Pembuat Stiker Instan, Buruan Coba!